Fungsi Statistik Pada Excel

Fungsi Statistik Pada Excel

Fungsi statistik digunakan untuk mendapat informasi dari beberapa data dari tabel., sehingga didapatkan analisa informasi yang sesuai kebutuhan.

Fungsi Sum(.......)
Untuk menjumlahan sekumpulan data suatu range.
Bentuk penulisannya :
= SUM(number1, number2, ……)

Fungsi Average(……)
Untuk menghitung nilai-nilai rata-rata.
Bentuk penulisannya :
=AVERAGE(number1, number2,…)



Fungsi Min(.......)
Mencari nilai terendah dari sekumpulan data (range).
Bentuk penulisannya :
=MIN(number1, number2,……)


Fungsi Max(.......)
Mencari nilai tertinggi dari sekumpulan data (range).
Bentuk penulisannya :  
=MAX(number1,number2,……)

Fungsi Count(……)
Menghitung jumlah data dari range yang dipilih.
Bentuk penulisannya :
=COUNT(value1, value2,…..)



Silahkan cari contoh penggunaan fungsi statistik lainnya ......

Jangan lupa silahkan beri komentar .....



Artikel Terkait Lainnya :



3 comments: